Makassar. Instalasi Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan (BBKK) Makassar, yang dibentuk sejak 5 tahun yang lalu tepatnya pada tanggal 1 Oktober 2019, dan sampai saat ini telah bekerjasama dengan 49 Program Studi dari 18 perguruan tinggi yang ada di tiga provinsi yaitu Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat dan Sulawesi Tengah. Selain kerjasama di Bidang Pendidikan, BBKK Makassar dan institusi pendidikan juga melaksanakan dua dari tiga Tridarma perguruan ting Read More...
__ VISITOR  
__ LINK TERKAIT  
__ APLIKASI  
__ DOWNLOAD  
- BULETIN BBKK MAKASSAR MINGGU KE-44
- BULETIN BBKK MAKASSAR MINGGU KE-43
- BULETIN BBKK MAKASSAR MINGGU KE-42
- BULETIN BBKK MAKASSAR MINGGU KE-41
- BULETIN BBKK MAKASSAR MINGGU KE-40
__ LATEST NEWS  
BBKK Makassar Bersama Institusi Pendidikan Lakukan Pengabdian Masyarakat
Oleh : dr. Abbas Zavey Nurdin, Sp.Ok.,MKKNov 2, 2024 9:34 AM
TINGKATKAN PENGETAHUAN PETUGAS PENGENDALI VEKTOR DAN PETUGAS PENGAWAS FUMIGASI, KEPALA BBKK MAKASSAR GELAR COACHING
Oleh :Oct 17, 2024 9:46 AM
Bertempat di Aula Pertemuan Lantai 2 Gedung BBKK Makassar Wilker Pelabuhan Makassar, Rabu 16 Oktober 2024 Kegiatan Sharing Session oleh Kepala BBKK Makassar mengangkat tema Optimalisasi Peran Pengawas Fumigasi dalam pelaksanaan tugas tindakan penyehatan alat angkut. Kegiatan Coaching ini diselenggarakan bertujuan untuk penyegaran pengetahuan dan kemampuan pengawas fumigasi dalam melakukan tindakan penyehatan alat angkut yang merupakan tugas dari Balai Kekarantinaan Kesehatan Kementeri Read More...
KOLABORASI DIT SKK, BKK, BRIN DAN DINKES DALAM DETEKSI LEPTOSPIRA PADA TIKUS DI KABUPATEN MAJENE PROVINSI SULAWESI BARAT
Oleh : Ibrahim, SKM, M.KesOct 10, 2024 2:24 AM
Tikus merupakan binatang kosmoplitan atau dapat hidup di berbagai tempat mulai dari tempat yang jauh dari lingkungan manusia seperti di hutan (silvatik), hidup di luar rumah/sekitar pemukiman seperti lahan perkebunan, lahan pertanian maupun pekarangan rumah (peridomestik) dan tikus yang hidup di dalam rumah (domestik). Tikus sebagai binatang yang hidup liar apabila populasinya tinggi dapat membawa dampak negatif seperti dapat merusak tanaman pada pertanian dan perkebunan. Tikus juga s Read More...
Gerakan Pramuka Saka Bakti Husada (SBH) BBKK Makassar Gelar Penyuluhan Sanitasi Tempat Pengolahan Pangan (TPP) dan Personel Hygiene serta Pemeriksaan Kesehatan bagi Penjamah Makanan di Pondok Pesantren IMMIM Putera Makassar.
Oleh : dr. RuslanOct 6, 2024 8:39 AM
Dalam rangka meningkatkan kesadaran dan pengetahuan kesehatan di lingkungan pondok pesantren, hari jumat, 04 Oktober 2024 Gerakan Pramuka SBH “Arung Palakka” BBKK Makassar menggelar penyuluhan kesehatan di Pondok Pesantren IMMIM Putera Makassar, hari ini. Acara ini bertujuan untuk memberikan edukasi penting terkait kebersihan dan kesehatan di tempat pengolahan makanan pesantren seperti di dapur dan kantin untuk mencegah timbulnya berbagai penyakit menular dengan mengusung tema kegiatan Read More...
“Menyelamatkan Nyawa dengan Keterampilan yang Tepat” Pelatihan Bantuan Hidup Dasar pada PT. Pelindo Regional 4 Makassar
Oleh : dr. Andi PertiwikusumaSep 26, 2024 12:34 AM
Makassar- Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan (BBKK) Makassar kembali melaksanakan pelatihan Bantuan Hidup Dasar (BHD) bagi masyarakat pada tanggal 25 September 2024 di Kantor PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) Regional Head 4, yang berlokasi di Pelabuhan Laut Makassar. Kegiatan ini menyasar seluruh perwakilan bagian PT. Pelindo 4 Makassar yaitu bagian HSSE (Health, Safety, Security and Environment) dan Manajemen Mutu, Operasi, Teknik, SDM & Umum, Keuangan, Security, dan Cleaning Servic Read More...
TINGKATKAN KESIGAPAN KARYAWAN DALAM PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN DAN BANTUAN HIDUP DASAR, PT. PANCA LAUTAN BERKAH MAKASSAR MENYELENGGARAKAN INHOUSE TRAINING BEKERJA SAMA DENGAN BBKK MAKASSAR
Oleh : H. Wahyudi Hidayat, S.Kep, Ns, M.KKKSep 21, 2024 1:03 PM
Makassar. Sabtu, 21 September 2024 PT. Panca Lautan Berkah Makassar bekerja sama dengan Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan (BBKK) Makassar menyelenggarakan Pelatihan In House Training Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K) dan Bantuan Hidup Dasar (BHD) bagi Karyawannya bertempat di Aula Pertemuan lantai 5 PT. Panca Lautan Berkah Makassar Jl. Bandang No. 124 Makassar. Direktur Utama PT. Panca Lautan Berkah Makassar, Muhammad Saleh dalam sambutannya menyampaikan bahwa “kec Read More...
Pelaksanaan Screening Penyakit HIV-AIDS di Pos Bandara Pongtiku Tana Toraja
Oleh : Diana ABdullah, S.Kep.,NersSep 21, 2024 9:43 AM
Penyakit Acquired Immunodeficiency Syndrome atau AIDS masih menjadi salah satu masalah kesehatan yang utama di dunia. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan bahwa hingga saat ini tidak ada negara yang terbebas dari penyakit AIDS yang disebabkan oleh Human Immunodeficiency Virus (HIV). jumlah orang yang terinfeksi terus bertambah setiap tahunnya. Joint United Nations Programme on HIV/AIDS (UNAIDS) mencatat, sejak awal epidemi hingga saat ini terdapat 85,6 juta orang Read More...
Tindak Lanjuti Rekomendasi Komite Penanggulangan Keadaan Darurat Kab. Tana Toraja, BBKK Makassar Laksanakan Pelatihan BHD di Bandar Udara Pongtiku
Oleh : dr. Juniarty Naim, MKMSep 20, 2024 1:38 AM
Tana Toraja - Kamis, tanggal 19 September 2024, Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan (BBKK) Makassar melaksanakan Pelatihan Bantuan Hidup Dasar (BHD) yang diikuti oleh 30 orang staf Kantor Unit Pengelola Bandar Udara (UPBU) Kelas III Pongtiku - Tana Toraja di Ruang Rapat Kantor UPBU Pongtiku Tana Toraja. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai jawaban terhadap surat Kepala UPBU Pongtiku yang menindaklanjuti rekomendasi dari Komite Penanggulangan Keadaan Darurat Kab. Tana Toraja yang men Read More...
__ ARTIKEL  
Peran Lalat dalam Penularan Penyakit dan Keperluan Forensik
Oleh : Ibrahim, SKM, M.KesJul 12, 2023 7:41 PM
Lalat merupakan hewan yang tidak asing bahkan dekat dengan kehidupan manusia dan kehadirannya yang identik dengan hal-hal yang bersifat kotor seperti sampah maupun bangkai karena merupakan sumber makanan bagi lalat. Dalam perkembangannya, secara umum lalat mengalami metamorfosis sempurna yaitu mulai dari telur, larva, pupa dan lalat dewasa. Peran lalat pada kehidupan manusia banyak berpengaruh buruk pada kesehatan yaitu sebagai vektor mekanik yang dapat membawa penyakit. Penul Read More...